19 Jan BBM turun harga Tiket Pesawat jadi murah?
19 Jan BBM turun harga Tiket Pesawat jadi murah ?, turunnya harga bbm tentu tidak otomatis menurunkan harga tiket pesawat atau tiket pesawa...
http://mmbcnusantara.blogspot.com/2015/01/19-jan-bbm-turun-harga-tiket-pesawat.html
19 Jan BBM turun harga Tiket Pesawat jadi murah?, turunnya harga bbm tentu tidak otomatis menurunkan harga tiket pesawat atau tiket pesawat menjadi murah. Presiden RI diawal Januari menyampaikan pesan turunnya Harga BBM diberbagai kesempatan, penyebabnya antara lain penurunan harga BBM karena pengaruh turunnya harga minyak dunia.
Dalam bisinis penerbangan seperti halnya moda transportasi umum lainnya penurunan harga BBM tidak serta merta menurunkan harga atau ongkos, terlalu banyak variabel yang mempengaruhinya. Jika kita amati pengaruh turunnya harga BBM beberapa waktu lalu terhadap turunnya biaya serta harga sangat lambat, bahkan ada beberapa komoditi maupun jasa yang enggan menurunkan harga. Akibatnya banyak diantaranya harga komoditi serta jasa transportasi tetap memberlakukan tarif dengan harga tinggi.
Bagaimana dengan harga tiket pada Pesawat terbang, Kereta api, harga Hotel nasional?, harapan kita tentunya semua ikut menyesuaikan dengan penurunan harga BBM tersebut.
Nah sambil menunggu berita baik dari penyelenggara jasa Penerbangan, PT. KAI serta Hotel ada baiknya kita cek terus harga Hotel termurah, Tiket Pesawat termurah serta tiket kereta api melalui software kami.